Sabtu, 25 Desember 2021

 Program Penataan Lingkungan sekolah

SDN Karangindah 01 Tahun 2021/ 2022

    SDN Karangindah 01 yang terletak di wilayah Desa Karangindah tepatnya di Kp. Korod RT 006 RW 003 yang merupakan SDN yang minim jumlah muridnya yaitu 87 siswa satu sekolah namaun kita tidak ingin ketinggalan dengan sekolah yang banyak siswanya apalagi kita  yang berbatasan langsung dengan kabupaten Bogor sudah sepatutnya kita harus bersaing sehat agar kita sebagai SDN yang di naungi oleh Dinas Pendidikan Kabupaten Bekasi harus menampilkan lingkungan dan bangunan yang layak bagi siswa sisi untuk menuntut ilmu agar kelak bisa berguna bagi agama nusa dan bangsa. SDn Karangindah 01, yang sekarang di pimpin oleh Ibu Hj. Suhaya, S.Pd,MM semenjak Februari 2020 terus berbenah terhadap lingkungan Sekolah dan hasilnya sudah terlihat ketika SDN Karangindah 01 di nobatkan sebagai Juara 1 Sekolah Berbasis Lingkungan (SBL) atau Adhiwiyata pada tahun 2021.

    SDN Karangindah 01 Sekarang mulai persiapan mengikuti Lomba tingkat Propinsi mulai dari membuat Gajebo yang besar harapan kami selesai dengan anggaran yang se minimal mungkin memanfaatkan hasil limbah dari rehab total SDN Karangindah 01 adapun pembuatannya masih proses pengerjaan.









Sekian dari panitia pembangunan gajebo mudah mudahan ada donatur yang bersedia menyisihkan uangnya untuk pembangunan program sekolah kami. sekian terima kasih